Berita Departemen Teknik Lingkungan

23 Mahasiswa Teknik Lingkungan Universitas Andalas Siap Mengabdi untuk Negeri 23 Mahasiswa Teknik Lingkungan Universitas Andalas Siap Mengabdi untuk Negeri Jumat, 22 November 2024 Padang, 22 November 2024 - Departemen Teknik Lingkungan Universitas Andalas kembali menggelar prosesi Yudisium bagi 23 mahasiswa program sarjana Periode V tahun 2024.
Mahasiswa Departemen Teknik Lingkungan Universitas Andalas Lakukan Studi Ekskursi ke Riau Mahasiswa Departemen Teknik Lingkungan Universitas Andalas Lakukan Studi Ekskursi ke Riau Rabu, 20 November 2024 Riau, 20 November 2024 – Mahasiswa Departemen Teknik Lingkungan Universitas Andalas baru saja menyelesaikan kegiatan studi ekskursi ke Provinsi Riau pada tanggal 17 hingga...
Departemen Teknik Lingkungan Unand Bersihkan Pantai Padang, Wujud Nyata Pengabdian Masyarakat Departemen Teknik Lingkungan Unand Bersihkan Pantai Padang, Wujud Nyata Pengabdian Masyarakat Rabu, 20 November 2024 Padang, 17 November 2024 – Puluhan dosen dan mahasiswa Deparetemen Teknik Lingkungan Universitas Universitas Andalas turut serta dalam kegiatan bersih-bersih Pantai Padang...
Kuliah Umum Pemodelan Penyakit Menular dan Dinamika Lingungan di Departemen Teknik Lingkungan UNAND Tingkatkan Kesadaran Mahasiswa tentang Pentingnya Kesehatan Lingkungan Kuliah Umum Pemodelan Penyakit Menular dan Dinamika Lingungan di Departemen Teknik Lingkungan UNAND Tingkatkan Kesadaran Mahasiswa tentang Pentingnya Kesehatan Lingkungan Kamis, 14 November 2024 Padang, 12 November 2024 – Departemen Teknik Lingkungan Universitas Andalas (UNAND) menyelenggarakan kuliah umum dengan topik Epidemiologi Lingkungan: Pemodelan Penyakit...
Mahasiswa UNAND Tingkatkan Kesadaran Mitigasi Bencana di Kelurahan Pasie Nan Tigo Mahasiswa UNAND Tingkatkan Kesadaran Mitigasi Bencana di Kelurahan Pasie Nan Tigo Kamis, 17 Oktober 2024 Padang, Sumatera Barat - Mahasiswa Universitas Andalas (UNAND)  menyelenggarakan program pengabdian kepada masyarakat di Kelurahan Pasie Nan Tigo, Kecamatan Koto Tangah,...

Kode Matakuliah : PAP343

Jumlah SKS : 3

Prasyarat : PAP219*

Sinopsis

Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada mahasiswa tentang konsep-konsep fisika di balik struktur dan dinamika atmosfir serta transfer energi yang ada di dalamnya. Hal-hal yang akan dipelajari di dalam perkuliahan adalah struktur dasar dari atmosfir dan sistem iklim, termodinamika atmosfir, konsep potensial temperatur dan kaitannya dengan stabilitas atmosfir, komponen keseimbangan radiasi bumi dan persamaan transfer radiasi, gaya yang menggerakkan atmosfir dan penerapan Hukum Newton ke-2 untuk mendapatkan persamaan gerak atmosfir, konsep vortisitas, lapisan bidang batas (planetary boundary layer), mikrofisika awan, dan perubahan iklim.

Buku Acuan

1. Salby, M. L., Fundamentals of Atmospheric Physics, Academic Press, 1996.
2. Wallace, J.M. and P. V. Hobbs, Atmospheric Science: An Introductory Survey, 2nd ed., Elsevier, 2006
3. Holton, J. R. Introduction to Dynamic Meteorology, 4th ed., Academic Press, 2004.

Kode Matakuliah : PAP341

Jumlah SKS : 3

Prasyarat : PAP112*, PAM112*

Sinopsis

Prinsip-Prinsip Eksplorasi Geofisika; Metode Geolistrik: Metode Tahanan Jenis, Pengolahan Data Lapangan dan Interpretasi Serta Pemanfaatannya dalam Eksplorasi Air Tanah; Metode Magnetik : Prinsip-Prinsip dan Landasan Teori, Anomali dan Reduksi Data, Metode Gravity: Prinsip-Prinsip dan Landasan Teori, Anomali Bouguer, Reduksi Data dan Interpretasi; Metode Seismik: Refleksi dan Refraksi; Penggunaan Metode-Metode Geofisika Eksplorasi dan Evaluasi Data Geofisika dalam Merekonstruksi Geologi Bawah Permukaan.

Buku Acuan:

  1. Dobrin dan Mc Savit, 1982 : Introduction to Geophysical Prospecting, McGraw, NY.
  2. Telford, et. al., 1990: Applied Geophysics, Cambridge U.P., Cambridge.
  3. Parasnis, 1986: Principles of Applied Geophysics, Chapman & Hall.

Kode Matakuliah : PAP241
Jumlah SKS : 3
Prasyarat : PAP112*

Sinopsis

Bumi Tata Surya: Bentuk, Ukuran dan Komposisi Bumi, Revolusi dan Rotasi-Rotasi Bumi; Proses Proses Yang Terjadi di Bumi: Atmosfir, Hidrosfir dan Litosfir; Vulkanologi, Teori Tektonik Lempeng, Geotermal, Medan Gravitasi Bumi, Seismologi, Seismograf dan Seismometer, Mekanisme Terjadinya Gempa Bumi Dan Penjalarannya, Struktur Internal Bumi.

Buku Acuan:

  1. Jacobs, J.A., 1992 : Deep Interior of Earth, Chapman & Hall.
  2. Wyllie, 1971 : The Dynamic Earth, John Wiley, New York.
  3. Bullen, 1965 : Introduction to Seismology, Cambridge U.P., Cambridge.
  4. Garland, G.D., 1972 : Introduction to Geophysics, W.B. Sanders Co.

Kode Matakuliah : PAP414

Jumlah SKS : 4

Prasyarat : PAP413*

Sinopsis :

Tugas akhir II adalah berupa karya tulis ilmiah berdasarkan hasil penelitian lapangan, penelitian laboratorium, dan atau kajian kepustakaan yang disusun di bawah pengawasan dosen yang bertindak sebagai pembimbing. Tugas akhir II merupakan sebagian kewajiban mahasiswa untuk bisa dinyatakan lulus dari program studi fisika. Batasan masalah Tugas Akhir ditentukan oleh pembimbing dan dibantu oleh staf pengajar yang lain pada saat Seminar Proposal (Tugas Akhir I). Prasyarat, tatacara, dan aturan lengkapnya mengacu kepada Buku Panduan Pelaksanaan Tugas Akhir dan Buku Panduan Penulisan Tugas Akhir yang berlaku.

Buku Acuan:

  1. Buku Panduan Pelaksanaan Tugas Akhir, Jurusan Fisika, FMIPA, Universitas Andalas, 2013.
  2. Buku Panduan Penulisan Tugas Akhir, Jurusan Fisika, FMIPA, Universitas Andalas, 2012.

Kode Matakuliah : AND401

Jumlah SKS : 3. Jumlah sks ini sesuai dengan Peraturan Rektor Universitas Andalas Nomor 7 Tahun 2011 Tentang Peraturan Akademik Program Sarjana Universitas Andalas Pasal 9.

Prasyarat : Telah Lulus minimal 110 SKS

Kode Matakuliah : PAP415
Jumlah SKS : 2
Prasyarat : PAP118*

Sinopsis

Structure: Articles, Preposition, Tenses, Modal Auxiliaries, The Passive, Gerunds And Infinitives; Reading: Reading Technique; Writing Essay and Experiment Reports; English For Presentation: Presenting Arguments, Opinion, Agreeing And Disagreeing, Interupting, Clarifying, Questioning, Proposals, Persuading, Degrees Of Importance and Certainty, Procedure For Formal Meeting; Listening And Speaking Skills.

Buku Acuan:

1. Azar, B. S. (1989). Understanding and Using English Grammar. 2nd ed. New Jersey: Prentice Hall.
2. Sharpe, P.J. (2002). How to prepare for the TOEFL, 10th ed. New Jersey: Prentice Hall.
3. Goodale, M. (1995). The Language of Meeting-Efektif dan Efisien dalam Rapat Berbahasa Inggris, terj. Ayu Sutarto. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama

Kode Matakuliah : PAP413
Jumlah SKS : 2
Prasyarat : 100 SKS

Sinopsis

Tugas Akhir-I adalah berupa proposal penelitian yang disusun di bawah pengawasan dosen yang bertindak sebagai pembimbing. Tugas Akhir-I merupakan prasyarat bagi mahasiswa untuk mengambil Tugas Akhir II (skripsi). Batasan masalah Tugas Akhir-I ditentukan oleh pembimbing dan dibantu oleh staf pengajar yang lain pada saat Seminar Proposal (Tugas Akhir I). Prasyarat, tatacara, dan aturan lengkapnya mengacu kepada Buku Panduan Pelaksanaan Tugas Akhir dan Buku Panduan Penulisan Tugas Akhir yang berlaku.

Buku Acuan:

1. Buku Panduan Pelaksanaan Tugas Akhir, Jurusan Fisika, Universitas Andalas, 2013.
2. Buku Pedoman Penulisan Proposal Penelitian dan Skripsi, Jurusan Fisika, Universitas Andalas, 2012.

 KEGIATAN SELANJUTNYA

SNSTL VI 2024

 TAUTAN LAIN

e-TA

e-kp

e-kp

atas-a21

atas-a21

 

Profil Departemen

 

 

Kontak Kami

Gedung Departemen Teknik Lingkungan Lantai 2

Fakultas Teknik Universitas Andals

Kampus Unand Limau Manis, Pauh, Padang

Indonesia 25163 

E-mail : admin_tl@eng.unand.ac.id shintaindah@eng.unand.ac.id [Ketua Departemen]

taufiqihsan@eng.unand.ac.id [Sekretaris Departemen]

Telepon:  (+62) 751- 72497
Fax: (+62) 751 - 72566

 

Statistik Kunjungan

003381736
Today
This Week
This Month
All days
7328
61382
138520
3381736